Punya Smartphone Android Baru tapi bingung mau install aplikasi apa saja? Berikut Beberapa rekomendasi aplikasi andalan yang bisa sobat install.Aplikasi-aplikasi berikut dijamin dapat membantu kalian dalam menggunakan smartphone jadi lebih maksimal dari sebelumnya,ukurannya yang kecil juga tidak akan memberatkan atau membuat android sobat jadi lemot. 11 Aplikasi Wajib Install Di Smartphone Baru 1). Aplikasi Pemutar Musik Android (Power AMP Musik Player) Sebagai pemutar musik,kehebatan PowerAMP tidak perlu diragukan lagi,dengan size kecil dan RAM ringan namun dengan kekuatan luar biasa Power AMP sudah di download lebih dari 50 juta kali di google playstore. Memang sudah banyak aplikasi untuk mendengarkan musik kalau streaming,tapi streaming juga susah jika sobat tidak punya cukup kuota. Nah Power AMP bisa sobat gunakan sebagai pemutar musik andalan,sebab memliki beragam fitur yang unik.Beberapa fitur Power AMP Music Player. Key Feature : - Plays MP3,MP4/M4A,OGG,WMA...